Description
Buku Pasti Fokus Ujian Akhir SD/MI merupakan buku soal yang disiapkan untuk membantu siswa fokus menghadapi ujian di tingkat akhir sekolah. Buku yang merupakan persiapan cerdas menghadapi ujian akhir ini disusun dengan sistematika sebagai berikut.
- Berisi poin-poin materi pelajaran yang sering diujikan sehingga membantu siswa fokus mendalami materi.
- Dilengkapi dengan contoh soal ujian akhir yang dibahas secara komprehensif sehingga memberikan gambaran kepada siswa tentang bentuk soal-soal yang akan dihadapi pada ujian sesungguhnya (belajar melalui contoh).
- Di setiap babnya dilengkapi dengan soal-soal latihan sesuai kompetensi/indikator yang sering diujikan untuk membiasakan siswa mengerjakan soal.
- Di bagian akhir buku, disuguhkan dua paket soal latihan ujian akhir sehingga siswa dapat berlatih mengerjakan soal-soal secara keseluruhan.
Reviews
There are no reviews yet.